Hai sobat pada kesempatan kali ini saya akan membagikan info tentang Harga Dan Spesifikasi Nokia X2 Android. Langsung saja tanpa berlama lama lagi silakan sobat lihat informasinya berikut ini.
Banyak orang yang berkomentar bahwa Nokia tidak akan merilis Smartphone Android karena divisi ponsel milik Nokia telah dibeli Microsoft, namun pernyataan tersebut terbukti salah karena Nokia sudah merilis Nokia X2 kepasaran, sebagai penerus kejayaan Nokia X.
Nokia X2 akan menyasar kelas low entry seperti pendahulunya. Harga yang murah dan ditambah spesifikasi cukup mumpuni menjadi kelebihan Nokia X2 sama seperti Nokia X yang hadir terlebih dahulu dipasar Indonesia. Ponsel ini akan bertarung langsung dengan Motorola Mote E dan Asus Zenfone 4 yang sama-sama berada di kelas low entry.
Harga Nokia X2 Android yang dibandrol murah bisa menjadi magnet bagi pecinta Gadget di Indonesia, apalagi publik Indonesia sudah mempercayai Nokia sebagai produsen ponsel berkualitas sejak era Smartphone Symbian. Berkaca dari Nokia X yang sukses besar di Indonesia, saya rasa Nokia X2 akan mengalami hal yang sama, karena memiliki spesifikasi lebih baik dan tetap dibandrol murah.
Nokia masih mempertahankan user interface layaknya Nokia Lumia yang menggunakan Windows Phone, dari segi aplikasi juga hampir seluruhnya digantikan dengan produk buatan Nokia dan Microsft, anda tidak akan menjumpai aplikasi seperti Play Store dan Google Maps, karena digantikan oleh Nokia Store dan Nokia Here.
Banyak kelebihan dan kekurangan yang dimiliki Nokia X2 Android, dan bagi anda yang penasaran bagaimana ulasan lengkap i Spesifikasi Dan Harga Nokia X2 Android, silahkan simak review hariangadget.com dibawah ini.
Spesifikasi Dan Harga Nokia X2 Android
Harga Nokia X2 Harga Nokia X2 Android Dengan Spesifikasi Dual Sim Ram 1GB
Spesifikasi Nokia X2 Android
Spesifikasi Nokia X2
• Jaringan : Dual Sim
• Dimensi :121.7 x 68.3 x 11.1 mm
• Berat : 150 g
• Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 480 x 800 pixels, 4.3 inches (~217 ppi pixel density)
• Memory : 4 GB, microSD, up to 32 GB
• Ram : 1 GB
• Konektivitas : HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps, Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, GPS, Bluetooth V4.0, microUSB v2.0
• GPU : A-GPS support, GLONASS, Beidou
• OS : Nokia X platform 2.0 UI, Android OS, v4.3 (Jelly Bean)
• CPU : Qualcomm MSM8210 Snapdragon 200, Dual-core 1.2 GHz Cortex-A7
• GPU : Adreno 302
• Kamera Belakang : 5 MP, 2592 х 1944 pixels, autofocus, LED flash
• Kamera Depan : VGA, 480p
• Baterai : Li-Ion 1800 mAh battery
Harga Nokia X2 : - Harga Baru : Rp 1.600.000
-Harga Bekas : -
Sekian informasi dari saya semoga bermanfaat dan terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar